Selasa, November 08, 2011

J EMAAT YANG SIAP DIBERKATI


                                            ( 1 Yoh 2:15-21 )
Sebab semua yg ada didalam dunia, yaitu keinginan daging dan keinginan mata serta keangkuhan hidup, bukan berasal dari bapa, melainkan dari dunia (ay 16

Dalam Nats diatas dikatakan, janganlah kamu mengasihi dunia. Apakah yang dimaksud dengan dunia? Dunia ialah suatu kehidupan yang melupakan Tuhan. Dunia yang dimaksud ialah saat manusia melakukan segala sesuatu dengan nilai-nilai dan norma-norma Tuhan. Dunia ialah tempat segala keinginan daging, keinginan mata serta keangkuhan hidup seakan berlomba menguasai manusia. Akibatnya ialah manusia semakin terperosok kedalam dosa yang berakibat dicengkeram penguasa dunia. Yang jelas, hidup tidak lagi selaras dengan Allah dan pasti berorientasi malapetaka.. Dunia menawan mata, menawan hati mempertotonkan yang menyilaukan serta menawarkan hedonisme yang mencelakakan. Intinya, dunia menawarkan yang palsu dan penuh tipu daya. Padahal ketika manusia dicipta oleh Tuhan, manusia diberikan mandate untuk “menaklukkan dan mengusai bumi”. Artinya Tuhan merancang manusia ber kuasa dan menikmati semua yangt disediakan Tuhan. Allah memau memuliakan manusia, tetapi sayang, manusia mencondongkan diri sengsara dan menjadi pecundang. Dahulu semuanya disediakan Tuhan, tetapi sekarang utk makan sehari manusia bekerja tungganglanggang, dengan begitupun, banyak yang tidak mendapatkan. Semuanya karena manusia hidup pola dunia. Bersahabat dengan dunia menimbulkan kebimnasaan sekaligus kehilangan kesejatian.

Tak ada yang mustahil bagi orang percya, itu merupakan sebuah kebenaran. Namun sebuah kemustahilan hanya tercipta jika kita selalu berkomitmen didalam Tuhan. Itulah upah setiap jemaat yang setia didalam panggilan setiap hari, Amin

Selasa, November 01, 2011

Kunci utk Menang

Shaĺom, Selamat pagi. Selamat menikmati pembebasan oleh kuasa Salib Kristus.  *Salib Kristus* adalah bentuk kemenangan nilai kristiani terha...